07/11/2012

Belajar Dasar SEO Blogspot

Belajar Dasar SEO Blogspot - Optimisasi mesin pencari (bahasa Inggris: Search Engine Optimization, biasa disingkat SEO) adalah serangkaian proses yang dilakukan secara sistematis yang bertujuan untuk meningkatkan volume dan kualitas trafik kunjungan melalui mesin pencari menuju situs web tertentu dengan memanfaatkan mekanisme kerja atau algoritma mesin pencari tersebut. Tujuan dari SEO adalah menempatkan sebuah situs web pada posisi teratas, atau setidaknya halaman pertama hasil pencarian berdasarkan kata kunci tertentu yang ditargetkan. Secara logis, situs web yang menempati posisi teratas pada hasil pencarian memiliki peluang lebih besar untuk mendapatkan pengunjung.

Sejalan dengan makin berkembangnya pemanfaatan jaringan internet sebagai media bisnis, kebutuhan atas SEO juga semakin meningkat. Berada pada posisi teratas hasil pencarian akan meningkatkan peluang sebuah perusahaan pemasaran berbasis web untuk mendapatkan pelanggan baru.
 Dipostingan kali ini saya ingin berbagi tentang dasar - dasar SEO , mungkin ini bisa bermanfaat dan bisa anda terapkan di blog anda, walau blog saya tidak begitu SEO tapi intinya Just For Share.. hehehe ..oke deh langsung aja Cekiddooooot :

10 Dasar Seo Blogspot
  • Membuat 10 atau beberapa Blog dari blog gratisan sebagai dummy tentu dengan domain yang berbeda-beda, misal dari blogspot, wordpress, blogdetik, weblog,dll
  • Buat judul yang ingin sobat optimasi dari blog utama yang ingin sobat optimalkan,kemudian bikin duplikat judul posting dari blog utama tersebut di beberapa blog gratisan (dummy) yang telah diciptakan,serta meletakkan link menuju postingan blog utama.
  • Jika menggunakan gambar gunakan nama sesuai judul posting,misal saya membuat judul posting belajar dasar seo blogspot,maka sebelum saya upload gambar tersebut pada postingan saya merubahnya terlebih dahulu dengan nama belajar dasar seo blogspot,dan kemudian saya siap menguploadnya. Jangan lupa pula pada gambar atau image yang telah kita pasang,gunakanlah tag alt,misal ;
<img
 src='http://1.bp.blogspot.com/_IkLQaat9dkk/SjBpw1TLVVI/AAAAAAAAADg/RDKDlri9Xpg/s320/dasar-seo-blogspot.jpg' alt="belajar dasar seo blogspot.'/>
  • Terapkan dan biasakan menebalkan kata atau kalimat yang ingin sobat optimasi dengan kode <strong></strong>,misal <strong>dasar seo blogspot</strong>
  • submit di beberapa blog-blog dofollow dan social bookmarking
  • Blogwalking
  • Buat judul seunik mungkin dan merangsang,seperti contoh; 10 Dasar Seo (Rahasia Seo Telah Di Bongkar!!!),menarik bukan?
  • Belajar merangkai kalimat dari mengamati kata dan kalimat yang telah diindex oleh serp Google
  • Memodifikasi templates mulai dari meta tag,ukuran dan jenis huruf serta menciptakan kontent yang efektif(sedikit gambar sehingga memungkinkan cepatnya saat loading page)
  • Rajin posting yang sangat dibutuhkan khalayak atau yang sedang trend dan hot dan yang terpenting adalah berdo'a.




0 comments: